[Sabtu, 5 Februari 2022] Pemdes Ambulu maksimalkan program digitalisasi desa melalui aplikasi “Smart Government”. Hal ini sebagai langkah menuju smart village atau desa pintar dengan melakukan kreasi dan inovasi melalui optimalisasi pemanfaatan teknologi.
Kini warga Ambulu tidak perlu datang ke balaidesa untuk mengurus atau mendapatkan pelayanan administrasi kependudukan, warga cukup mendownload aplikasi smart government di play store karena semua pelayanan sudah bisa didapatkan melalui aplikasi tersebut. Seperti : surat pengantar SKCK, surat SKTM, dan pelayanan yang lainnya.
Siti Umiyati Kaur Umum dan Perencanaan Desa Ambulu mengatakan, “Warga dapat mendapat pelayanan melalui aplikasi tidak perlu ke balaidesa. ke balaidesa hanya jika ingin mencetak pelayanan yang sudah diajukan melalui aplikasi bahkan warga dapat mencetak diluar (tidak harus ke balaidesa) karena surat yang diajukan bisa didownload melalui aplikasi tersebut”.
Berikut adalah langkah mendaoatkan dan menggunakan aplikasi smart government,
Setelah mengikuti langkah tersebut maka warga dapat mendaoatkan layanan administrasi kependudukan dari rumah.
Oktavia Rinisa
Mirna Wati |
---|
08 Februari 2022 20:44:43 Sangat membantu |